Kamis, 26 Juli 2012

Rangkaian Control Star-Delta Bertingkat (Stepped Star-Delta)


Rangkaian Control Star-Delta Bertingkat (Stepped Star-Delta) Motor 3 Phasa >200kW


Rangkaian Stepped Star-Delta digunakan untuk motor diatas 200kW, dikarenakan motor tersebut jika hanya menggunakan star-delta saja akan menurunkan tegangan jala-jala, sehingga tegangan akan drop lebih dari 5% yang mengakibatkan lampu yang menggunakan balast akan padam.

Rangkaian Stepped Star-Delta dapat menurunkan arus nominal delta 3 kali, 1/3 di star, 2/3 di delta pertama, dan I nominal penuh pada delta kedua. Pada delta pertama sebelum kontaktor delta diberi supressor (semacam resistor dengan pendingin oli).

Berikut rangkaian control star-delta bertingkat (stepped star-delta) menggunakan 4 buah kontaktor dan 2 buah TDR (Time Delay Relay).

Rangkaian Stepped Star-Delta :
Gambar Rangkaian

Star bekerja :
Gambar Star Bekerja

Delta 1 bekerja :
Gambar Delta 1 Bekerja

Delta 2 bekerja :
Gambar Delta 2 Bekerja

Gambar Trip :
Gambar Trip


Tambah pengetahuan di : freetoeducation.blogspot.com


Artikel Terkait :



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Choose Your Language

Comment